STUDENT WRITING COMPETITION (CREATIVE MARKETING)
Ketentuan Lomba:
Peserta adalah para Mahasiswa se-JABODETABEK.
1. Peserta memilih salah satu dari tiga kategori penulisan, yaitu: Sales, Service, Brand
2. Penulisan Naskah:
3. Tulisan diketik rapi
4. Font Times New Roman Size 12 spasi 1,5
5. Panjang tulisan minimal 5 (lima) halaman dan maksimal 8 (delapan) halaman
6. Di pojok kanan atas tuliskan nama dan kampus
7. Setiap peserta hanya dapat mengirimkan 1 (satu) naskah
8. Peserta wajib menyertakan fotokopi kartu mahasiswa dan mengisi formulir pendaftaran yang dapat didownload di www.markplusinstitute.com
9. Batas ahir pendaftaran tanggal 17 Februari 2011.
10. Naskah wajib di-posting ke facebook/blog peserta *(Bentuk ringkas dari Karya Tulis dengan versi standar dari penulisan di sebuah blog/notes dan boleh juga menggunakan twitter)
11. Menuliskan Link Lomba di bawah karya tulis yang di posting.
12. Link facebook/blog dan naskah asli di kirimkan ke email mim@markplusinc.com selambat-lambatnya 10 Maret 2011.
13. Tulisan adalah karya sendiri dan belum pernah di publikasikan di media manapun.
14. Peserta yang berminat dimohon untuk konfirmasi terlebih dahulu.
15. Peserta wajib mematuhi semua persyaratan dan peraturan MIM Academy selama kompetisi.
16. Naskah dalam bentuk hardcopy dikirimkan dalam amplop coklat tertutup*, ditujukan kepada:
Sekretariat MIM Academy
Up: Benhard
MIM Campus Jakarta
Segitiga Emas Business Park
CBD 01/01
Jl. Prof. Dr. Satrio Kav 6 Jakarta
HADIAH TIDAK DAPAT DIUANGKAN
Keterangan *:
* Peserta wajib menuliskan Kategori yang dipilih di sudut kanan atas pada amplop yang coklat yang berisi Hardcopy naskah.
* Peserta wajib menuliskan Kategori yang dipilih disetiap Postingan naskah pada Blog/Facebook.
* Peserta wajib menuliskan Link website perlombaan di setiap Postingan naskah pada Blog/Facebook.
* Naskah asli yang dikirimkan ke mim@markplusinc.com harus sebagai attachment file.
* Hadiah tidak dapat diuangkan dan hadiah tidak dapat diwakilkan.
Kriteria Penilaian:
1. Kesesuaian dengan tema dan kategori (Sales, Service atau Brand).
2. Inovasi dan kreatifitas dalam Marketing.
3. Originalitas ide, hasil penulisan atas karya sendiri.
4. Comment dari naskah yang diposting ke facebook/blog peserta.
5. Konsep dan teknik presentasi.
Hadiah yang diperebutkan:
Pemenang 1
Dapatkan Personal Development, Berhak mendapatkan Program Certification Series untuk 3 jenis Competency: Brand Operation, Sales Operation, Service Operation + Professional Development, Berhak untuk bergabung dengan Marketeers The-Club Platinum Member, komunitas para pemasar yang beranggotakan lebih dari 2000 orang selama 6 Bulan. SENILAI Rp. 11.950.000
Pemenang 2
Dapatkan Personal Development, Berhak mendapatkan Program Certification Series untuk 2 jenis Competency: Pemenang dipersilahkan memilih dua diantara Brand Operation, Sales Operation atau Sales Operation + Professional Development, Berhak untuk bergabung dengan Marketeers The-Club Platinum Member selama 4 Bulan. SENILAI Rp. 8.150.000
Pemenang 3
Dapatkan Personal Development, Berhak mendapatkan Program Certification Series untuk 1 jenis Competency : Dipersilahkan untuk memilih satu diantara Brand Operation, Sales Operation atau Sales Operation + Professional Development, Berhak untuk bergabung dengan Marketeers The-Club Platinum Member selama 2 Bulan. SENILAI Rp. 4.050.000
TOTAL HADIAH Rp. 24.150.000
*Hadiah tidak dapat diuangkan
Jadwal MIM Academy Writing Competition
Pendaftaran :
17 Januari s/d 17 Februari 2011
Pengumpulan Naskah :
18 Februari s/d 10 Maret 2011
Penilaian :
11 Maret s/d 21 Maret 2011
Pengumuman & Undangan Presentasi para finalis :
23 Maret 2011
Penyelenggaraan Presentasi :
25 & 26 Maret 2011
Penyelenggaraan Presentasi :
28 Maret 2011
Download Formulir Pendaftaran
sumber: http://www.markplusinstitute.com/
INFORMASI, SEMOGA BERMANFAAT
Lomba Menulis Berhadiah 15 Juta
Lomba Menulis Berhadiah 15 Juta klik Di SINI
Diberdayakan oleh Blogger.
Archive
-
▼
2011
(360)
-
▼
Januari
(88)
- Lomba Foto Story Milad 2011
- Design Competition : Puerto Rico Design eXchange 2010
- Lomba Menulis Esai dengan tema “Menulislah Untuk J...
- lomba menulis essay untuk siswi kelas X dan XI.
- Ikuti “VitaCharm 3 Days Challenge” dan menangkan i...
- KOMPETISI DESIGN KARAKTER SAHABAT SATWA 2011
- ADVERTISING COMPETITION 2011
- The Competition Call for Paper “Youth, Media and ...
- LOMBA MEMBUAT KARYA JURNALISME “YOU ARE THE MEDIA...
- BEGINNER PHOTOGRAPHY CONTEST 2011
- Contest Information 2011 and Competition 2011
- lomba Foto dan Digital Imaging Teh Kotak 2011
- Lomba Foto Dalam Rangka HUT Kota Denpasar 2011
- Lomba 2011 : Lomba Desain Batik Nasional 2011
- Contest Information 2011 and Competition 2011
- lomba 2011 : LOMBA FOTO BAYI MAMY POKO 2011
- lomba 2011 : lomba mendesign dan melukis dinding t...
- Contest Information 2011
- omba 2011 : Lomba Pidato Bahasa Korea, Lomba dance...
- Lomba 2011 : Lomba Karya Tulis, Essay, Bercerita L...
- Lomba 2011 : Lomba menulis cerpen horor
- lomba 2011 : LOMBA FOTO DAN LOMBA RALLY FOTO PARIW...
- lomba 2011 : Al Izhar Science Competition: Lomba D...
- Lomba 2011 : Lomba Bertema All About Culiner
- Lomba 2011 : LOMBA LOGO YAYASAN BIENNALE YOGYAKARTA
- Lomba 2011 : lomba desain bayu buana travel club
- Lomba 2011 : Lomba Riset Nasional NARRATION 2011
- IDwebhost.com Trend Hosting Indonesia
- IDwebhost.com Trend Hosting Indonesia (Review) dan...
- IDwebhost.com Trend Hosting Indonesia
- Lomba 2011 : STUDENT WRITING COMPETITION (CREATIVE...
- Lomba 2011 : Lomba Fotografi on the Spot 12 Maret ...
- Lomba 2011 : “Lomba Melukis Celengan Dinosaurus”
- Lomba 2011 : lomLomba Desain Batik Nasional 2011
- lomba 2011 : PHYSICS BLOG COMPETITION 2011 (PBC 2011)
- Mengenal IDwebhost.com Trend Hosting Indonesia dan...
- HIPPOCRATES MEDICAL CHAMPIONSHIP (HMC) 2011 TINGK...
- Instanesia Contest : Grand Contest New Year 2011
- Engineering Physics Week 2011 (EPW 2011)
- lomba 2011 : Kalimantan Physics Competition
- Lomba 2011 : LOMBA MENGARANG SMP/SMA
- lomba 2011 : Lomba Karya Ilmiah IV untuk Siswa SLT...
- lomba 2011 : GEMPITA 2011 HIMASAKTA
- lomba 2011 : National Ship Design and Race Copetition
- Lomba 2011 : lomba mengarang tingkat SMP/SMA seder...
- lomba 2011 : DENTINE (Dentistry Intelectual Challa...
- Sayembara, Call for Paper, & lomba 2011 Seminar Na...
- LOmba 2011 : Double Review Quiz Kidung Shalawat Za...
- lomba 2011 : Lomba Karya Tulis TIK
- Lomba Desain Teaser Poster “Film BATAS”
- lomba 2011 : Lomba Menulis Blogger Subang
- LOmba 2011 : LOMBA KETANGKASAN – OLIMPIADE KEBUMIA...
- lomba 2011 : Lomba Pidato Bahasa Jepang
- lomba 2011: Lomba Cerpen Oleh Guru 2011
- LOMBA 2011 - Kontes SEO Disdus.com
- lomba 2011 : LOMBA PKM-AI DAN PKM-GT
- Reverse Auction Ogitu.com
- Lomba 2011 : lomba bayi berhadiah 1 Mobil Nissan G...
- lomba 2011 : lomba foto lau lintas di Twitter
- Lomba 2011 : MAFIO CUP 2011 SEKARISEDENAN KEDU
- lomba 2011 : Lomba Menulis Esai dengan tema "Menul...
- Reverse Auction atau lelang Ogitu.com
- Contest 2011. Competition 2011
- lomba 2011 : JAKARTA SPEEDCUBING COMPETITION 2011
- lomba 2011 : LOMBA MURAL, FOTOGRAFI, & LUKIS SAPOE...
- Lomba Kreasi Logo Fathimah Salon Muslimah
- Lomba Nulis di Blog
- Diskon Ogitu.com Gila-gilaan
- lomba 2011 : Lomba Penulisan Cerita Pendek Islami
- Lomba 2011 : Lomba Design Logo dan Maskot gudangpr...
- lomba 2011 : LOMBA DEBAT HUKUM NASIONAL 2011
- Lomba 2011 : Lomba Menulis Ilustrasi Budaya, Lomba...
- Lomba 2011 : Beat Blog Writing Contest
- lomba 2011 : Lomba Nasyid , Marawis Tingkat Nasion...
- Medical Tourism
- Citra atau Brand Image baik Ogitu.com
- Live Online Roulette
- Belanja unik murah di OGITU.com
- lomba 2011 : Sayembara Menulis Cerpen Forum Sastra...
- Berbelanja Unik, Diskon dan Murah Di OGITU.COM
- lomba 2011 : Lomba Menulis Flash Fiction Tentang P...
- Cara Kerja Terobosan Belanja Online Murah dan Unik...
- Dapatkan keuntungan Lebih dari OGITU.COM :"Pelopor...
- olimpiade 2011 : Science OlympiadeMathematics Olym...
- lomba 2011 : lomba menulis essay dan cerpen bagi p...
- lomba 2011: Lomba Foto Pilwako Batam 2011
- DAFTAR SEMENTARA LOMBA DITAHUN 2011
- lomba 2011 : LOMBA MENULIS ARTIKEL TIPS CANTIK DEN...
-
▼
Januari
(88)